Pembuatan Eco-Enzyme Sebagai Upaya Mengurangi Limbah Organik di Lingkungan Sekitar Rumah Siswa SMP dan SMA

Authors

  • Diana Zulyetti Program Studi Pendidikan Biologi, STKIP Yayasan Abdi Pendidikan, Kota Payakumbuh. Indonesia
  • Henny Herwina Fakultas MIPA, Universitas Andalas, Kampus Limau Manis, Padang. Indonesia
  • Nurleila Sitepu Program Studi Pendidikan Biologi, STKIP Yayasan Abdi Pendidikan, Kota Payakumbuh. Indonesia
  • Erlindawati Program Studi Pendidikan Biologi, STKIP Yayasan Abdi Pendidikan, Kota Payakumbuh. Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.56480/bekti.v1i3.873

Abstract View:

615

PDF downloads:

706

Keywords:

Eco-Enzyme, Limbah Organik, SMP, SMA

Abstract

Pembuatan eco-enzyme adalah salah satu pengolahan sampah organik yang bebas dari sisa atau menggunakan pendekatan zero waste. Edukasi yang disertai pelatihan ataupun lokakarya pembuatan eco-enzyme belum terlalu marak dilakukan pada siswa SMP dan SMA, termasuk di Kota Payakumbuh Sumatera Barat. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah untuk mengedukasi dan memberikan keterampilan kepada siswa SMP dan SMA di Sumatera Barat tentang peneglolaan limbah organik menjadi ecoenzyme yang bernilai guna tinggi. Kegiatan Pengabdian Masyarakat ini dilakukan kepada siswa SMP dan SMA di Sumatera Barat sebanyak 47 orang siswa SMP perwakilan dari 35 SMP di Sumatera Barat, 40 Siswa SMA perwakilan dari 135 SMA di Sumatera Barat. Kegiatan PKM dilaksanakan dalam bentuk seminar (edukasi) dan lokakarya pembuatan eco-enzyme selama satu hari, selanjutnya diambil data mengenai pengetahuan awal peserta mengenai eco-enzyme dan kepuasan pesereta terhadap pelaksanaan PKM melalui angket dan diolah secara deskriptif. Hasil kegiatan PKM yaitu peserta merasakan kebermanfaatan yang sangat baik dari kegiatan PKM pelatihan pembuatan eco-enzyme yang telah dilaksanakan (86,73% peserta). Peserta juga telah merasakan penambahan pengetahuan mengenai seluk beluk ecoenzyme termasuk bagaimana cara pembuatan eco-enzyme (73,45% peserta menjawab tingkat pengetahuannya sangat baik mengenai eco-enzyme). Oleh karena itu, peserta (sebanyak 86,73% peserta) juga memiliki keinginan yang sangat baik untuk mempraktekan pembuatan eco-enzyme di rumah setelah mengikuti kegiatan PKM ini.

 

References

Astra, I.K.B, dkk. 2021. Pengolahan Sampah Organik Berbasis Eco Enzyme Sebagai Upaya Pembentukan Karakter Peduli Lingkungan Pemuda di Kabupaten Buleleng. Proceeding Senadimas Undiksha. Vol 6 2065-2073. https://lppm.undiksha.ac.id/senadimas2021/prosiding/file/279.pdf

Astuti, A. P., Tri, E., Maharani, W., (2020) Semarang, U. M., Semarang, U. M., Semarang, U. M., & Gula, V. (n.d.). Pengaruh Variasi Gula Terhadap Produksi Ekoenzim Menggunakan Limbah Buah Dan Sayur. 470–479.

Ijong. (2020). Proses Penelitian Tentang Manfaat Eco Enzyme Lebih Dari 30 Tahun Oleh Doktor Rosukon Thailand Dan Dikembangkan Oleh Doktor Joean Oon Dari Malaysia. Retrieved from https://fokusberitanasional.net/ website: https://fokusberitanasional.net/proses-penelitian-tentang- manfaat-eco-enzyme- lebih-dari-30-tahun-oleh-doktor-rosukon-thailand- dan-dikembangkan-oleh- doktor-joean-oon-dari-malaysia/

Imron, M. (2020). Manajemen sampah. Retrieved from Https://zerowaste.id/ website: https://zerowaste.id/zero-waste-lifestyle/eco-enzyme/

Pranata, Lilik, dkk. 2021. Pelatihan Pengolahan Sampah Organik Dengan Metode Eco Enzyme. Indonesian Journal Of Community Service. 1(1). 171-179. https://ijocs.rcipublisher.org/index.php/ijocs/article/download/23/24

Rabbani, A. R. D. M. (2020). Takakura Sebagai Solusi Penanganan Sampah Organik Rumah Tangga. Abdimas Galuh, 2(1), 53–64.

Rahman, F. M. Y. F. (2013). Pengolahan Sampah Organik Sebagai Upaya Peningkatan Produksi Pertanian Dan Perikanan Di Desa Karyamukti Kecamatan Pataruman Kabupaten Banjar Provinsi Jawa Barat. Jawa Barat.

Sarjiyah, Siti Yusi Rusimah dan Agus Nugroho Setiawan. 2018. Pemberdayaan Siswa SMP Dalam Pengelolaan Lingkungan Sekolah yang Produktif. Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Msyarakat Universitas Muhamammadiyah Yogyakarta. 181-186.

http://repository.umy.ac.id/bitstream/handle/123456789/19557/Prosiding- Seminar-Nasional-Pengabdian-Masyarakat-2018- Aris.pdf?sequence=1&isAllowed=y

Sekarsari, R. W., Halifah, N., Rahman, T. H., Farida, A. J., Asmara Kandi, M. I., Nurfadilla, E. A., ... Fuadah, Z. (2020). Pemanfaatan Sampah Organik Untuk Pengolahan Kompos. Jurnal Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (JP2M), 1(3), 200. https://doi.org/10.33474/jp2m.v1i3.6510

Taufiq, Agus., M. Fajar Maulana. 2015. Sosisalisasi Sampah Organik dan Anorganik Serta Pelatihan Kreasi Sampah. Jurnal Inovasi dan Kewirausahaan. Vol 4. 68-73.

https://journal.uii.ac.id/ajie/article/download/7898/6907/14624 Bunyamin Z, Efendi R, Andayani N.N,.2013. “Pemanfaatan Limbah Jagung untuk Industri Pakan Ternak” Seminar Nasional Inovasi Teknologi Pertanian.

92-103

Downloads

Published

2023-06-30

How to Cite

Zulyetti, D., Herwina, H., Sitepu, N., & Erlindawati, E. (2023). Pembuatan Eco-Enzyme Sebagai Upaya Mengurangi Limbah Organik di Lingkungan Sekitar Rumah Siswa SMP dan SMA . BEKTI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(3), 92–103. https://doi.org/10.56480/bekti.v1i3.873